Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BMHS Berikan Pemeriksaan Kesehatan Gratis bagi Masyarakat Terdampak Banjir Sumbar

Kompas.com - 16/04/2024, 15:00 WIB
Yohanes Enggar Harususilo

Penulis

Ikut dalam menyalurkan bantuan, Hospital Director RSU Bunda Padang, dr. Helgawati. “Dalam kondisi setelah bencana banjir, kami melihat peningkatan signifikan dalam prevalensi penyakit di kalangan masyarakat yang terdampak seperti penyakit menular, penyakit kulit hingga diare," ujarnya.

"Lewat tim medis yang kompeten dan terampil, BMHS melalui RSU Bunda Padang menghadirkan layanan pemeriksaan kesehatan gratis bagi masyarakat Padang yang terdampak banjir," tambah dr. Helgawati.

"Tentunya, kami berharap bantuan ini dapat membantu mengatasi masalah kesehatan yang muncul dan memastikan bahwa para korban bencana alam mendapatkan perawatan yang optimal,” pungkasnya.

Inisiatif bantuan pemulihan bencana ini merupakan bagian dari nilai-nilai perusahaan yang diusung BMHS dalam diwujudkan dalam pelayanan kesehatan optimal secara berkesinambungan untuk setiap individu dan seluruh keluarga Indonesia.

Dalam rangka HUT ke-51 tahun, BMHS juga akan menyelenggarakan sejumlah rangkaian CSR skrining kesehatan wanita seperti skrining kanker payudara dan kanker serviks di unit-unit rumah sakit milik BMHS.

Baca juga: Peduli Kesejahteraan Masyarakat Sekitar, IWIP Realisasikan Program CSR Pendidikan hingga Lingkungan

“Rangkaian kegiatan CSR kami ini terutama skrining kesehatan merupakan bagian dari upaya serta wujud nyata komitmen BMHS dalam mendukung transformasi kesehatan yang diinisiasi oleh Kementerian Kesehatan," jelas dr. Ivan.

"Kami percaya bahwa melalui dukungan solid berbagai pihak multidisiplin akan mengakselerasi transformasi kesehatan di Indonesia,” tutup Ivan.

Mari berkontribusi langsung dalam upaya mencegah dan mengatasi masalah STUNTING di Indonesia. Ikut berdonasi dengan klik Kompas.com Jernih Berbagi.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of


Terkini Lainnya

CDP: Setengah Perusahaan Dunia Tak Gunakan Listrik Terbarukan

CDP: Setengah Perusahaan Dunia Tak Gunakan Listrik Terbarukan

LSM/Figur
PLN Jalin Kolaborasi dengan Pemain EBT Global untuk Transisi Energi

PLN Jalin Kolaborasi dengan Pemain EBT Global untuk Transisi Energi

Pemerintah
BP Taskin dan Genta Pangan Dorong Ketahanan Pangan Jadi Solusi Pengentasan Kemiskinan

BP Taskin dan Genta Pangan Dorong Ketahanan Pangan Jadi Solusi Pengentasan Kemiskinan

Pemerintah
Sistem Pangan Berkelanjutan Cegah 300 Juta Orang Kekurangan Gizi

Sistem Pangan Berkelanjutan Cegah 300 Juta Orang Kekurangan Gizi

Pemerintah
IFRS Foundation Terbitkan Panduan soal Keberlanjutan dalam Laporan Keuangan

IFRS Foundation Terbitkan Panduan soal Keberlanjutan dalam Laporan Keuangan

Swasta
WWF: Penurunan Populasi Satwa Liar Bisa Berdampak ke Ekonomi

WWF: Penurunan Populasi Satwa Liar Bisa Berdampak ke Ekonomi

LSM/Figur
Jakarta Dihantui Banjir Rob, Pemprov Bakal Bangun Tanggul Pantai

Jakarta Dihantui Banjir Rob, Pemprov Bakal Bangun Tanggul Pantai

Pemerintah
Perubahan Iklim Berakibat Kasus DBD Global Naik 19 Persen Tahun Ini

Perubahan Iklim Berakibat Kasus DBD Global Naik 19 Persen Tahun Ini

Pemerintah
5 Kerja Sama PLN untuk Transisi Energi pada COP29

5 Kerja Sama PLN untuk Transisi Energi pada COP29

Pemerintah
UMKM Butuh Dukungan 789 Miliar Dollar AS untuk Peluang Pertumbuhan Hijau

UMKM Butuh Dukungan 789 Miliar Dollar AS untuk Peluang Pertumbuhan Hijau

Pemerintah
Pemerintah Didesak Setop Perdagangan Karbon pada COP29

Pemerintah Didesak Setop Perdagangan Karbon pada COP29

LSM/Figur
Tanoto Foundation Gelar Simposium Perkuat Komitmen Kebijakan PAUD-HI

Tanoto Foundation Gelar Simposium Perkuat Komitmen Kebijakan PAUD-HI

LSM/Figur
90 Persen Pemimpin Bisnis Percaya AI Berdampak Positif pada Keberlanjutan

90 Persen Pemimpin Bisnis Percaya AI Berdampak Positif pada Keberlanjutan

Pemerintah
Sistem Penyimpanan Jadi Kunci Ketahanan Energi Terbarukan di Asia Tenggara

Sistem Penyimpanan Jadi Kunci Ketahanan Energi Terbarukan di Asia Tenggara

LSM/Figur
Bentuk Karakter Anak, KemenPPPA akan Hadirkan Ruang Bersama Merah Putih

Bentuk Karakter Anak, KemenPPPA akan Hadirkan Ruang Bersama Merah Putih

Pemerintah
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau