Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wika Rogoh Kocek Hampir Rp 1 Miliar, Dukung Beasiswa 250 Pelajar

Kompas.com - 08/04/2023, 15:00 WIB
Hilda B Alexander

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Wijaya Karya (Persero) Tbk atau Wika bekerjasama dengan Yayasan Wika memberikan dukungan beasiswa kepada pelajar berprestasi yang berasal dari keluarga kurang mampu di tanah air.

Melalui aktifitas tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL), Wika menyalurkan Rp 964,8 juta untuk membiayai beasiswa 250 pelajar dari tingkat SD hingga Perguruan Tinggi.

Direktur QHSE WIKA Ayu Widya Kiswari menuturkan, program beasiswa ini merupakan bentuk komitmen Perseroan dalam mewujudkan Sustainability Development Goals (SDGs) nomor 4 lewat pendidikan yang berkualitas, serta selaras dengan fokus tujuan TJSL BUMN terkait pendidikan dalam Pilar Sosial.

Menurut Ayu, keberhasilan Pendidikan generasi muda merupakan prioritas dalam mewujudkan masa depan bangsa yang lebih baik.

Baca juga: Sepanjang 2023, WIKA Berencana Tanam 20.000 Mangrove

"Untuk keluarga yang tidak mampu, Perseroan hadir untuk mendukung lewat beasiswa sehingga para pelajar bisa terus melanjutkan sekolah dan mengukir prestasi," lanjut Ayu.

Penyaluran beasiswa ini juga sejalan dengan konsep creating shared value (CSV) yang diusung melalui program TJSL.

Beasiswa ini diharapkan dapat menciptakan keterikatan antara para pelajar dan Wika sehingga kelak termotivasi untuk semakin menjadi pribadi yang lebih baik dan lebih baik dan dapat bergabung menjadi keluarga besar Perseroan.

"Kami yakin, kelak dari sini, akan lahir generasi muda yang hebat dan kompeten dan menjadi penggerak maju bangsa Indonesia ke depannya," tutup Corporate Secretary Wika Mahendra Vijaya

Program beasiswa bagi pelajar tidak mampu telah menjadi agenda rutin tahunan Perseroan. Penyelenggaraan pada tahun ini merupakan yang keempat belas kali.

Lebih dari 200 pelajar tercatat sebagai penerima setiap tahunnya dengan total beasiswa yang telah dibagi mencapai Rp 9 miliar.

Mari berkontribusi langsung dalam upaya mencegah dan mengatasi masalah STUNTING di Indonesia. Ikut berdonasi dengan klik Kompas.com Jernih Berbagi.

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of


Terkini Lainnya

CDP: Setengah Perusahaan Dunia Tak Gunakan Listrik Terbarukan

CDP: Setengah Perusahaan Dunia Tak Gunakan Listrik Terbarukan

LSM/Figur
PLN Jalin Kolaborasi dengan Pemain EBT Global untuk Transisi Energi

PLN Jalin Kolaborasi dengan Pemain EBT Global untuk Transisi Energi

Pemerintah
BP Taskin dan Genta Pangan Dorong Ketahanan Pangan Jadi Solusi Pengentasan Kemiskinan

BP Taskin dan Genta Pangan Dorong Ketahanan Pangan Jadi Solusi Pengentasan Kemiskinan

Pemerintah
Sistem Pangan Berkelanjutan Cegah 300 Juta Orang Kekurangan Gizi

Sistem Pangan Berkelanjutan Cegah 300 Juta Orang Kekurangan Gizi

Pemerintah
IFRS Foundation Terbitkan Panduan soal Keberlanjutan dalam Laporan Keuangan

IFRS Foundation Terbitkan Panduan soal Keberlanjutan dalam Laporan Keuangan

Swasta
WWF: Penurunan Populasi Satwa Liar Bisa Berdampak ke Ekonomi

WWF: Penurunan Populasi Satwa Liar Bisa Berdampak ke Ekonomi

LSM/Figur
Jakarta Dihantui Banjir Rob, Pemprov Bakal Bangun Tanggul Pantai

Jakarta Dihantui Banjir Rob, Pemprov Bakal Bangun Tanggul Pantai

Pemerintah
Perubahan Iklim Berakibat Kasus DBD Global Naik 19 Persen Tahun Ini

Perubahan Iklim Berakibat Kasus DBD Global Naik 19 Persen Tahun Ini

Pemerintah
5 Kerja Sama PLN untuk Transisi Energi pada COP29

5 Kerja Sama PLN untuk Transisi Energi pada COP29

Pemerintah
UMKM Butuh Dukungan 789 Miliar Dollar AS untuk Peluang Pertumbuhan Hijau

UMKM Butuh Dukungan 789 Miliar Dollar AS untuk Peluang Pertumbuhan Hijau

Pemerintah
Pemerintah Didesak Setop Perdagangan Karbon pada COP29

Pemerintah Didesak Setop Perdagangan Karbon pada COP29

LSM/Figur
Tanoto Foundation Gelar Simposium Perkuat Komitmen Kebijakan PAUD-HI

Tanoto Foundation Gelar Simposium Perkuat Komitmen Kebijakan PAUD-HI

LSM/Figur
90 Persen Pemimpin Bisnis Percaya AI Berdampak Positif pada Keberlanjutan

90 Persen Pemimpin Bisnis Percaya AI Berdampak Positif pada Keberlanjutan

Pemerintah
Sistem Penyimpanan Jadi Kunci Ketahanan Energi Terbarukan di Asia Tenggara

Sistem Penyimpanan Jadi Kunci Ketahanan Energi Terbarukan di Asia Tenggara

LSM/Figur
Bentuk Karakter Anak, KemenPPPA akan Hadirkan Ruang Bersama Merah Putih

Bentuk Karakter Anak, KemenPPPA akan Hadirkan Ruang Bersama Merah Putih

Pemerintah
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau