Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tak Semua Plastik Jadi Sampah, Format dan Sistem Daur Ulang Penentunya

Kompas.com - 21/02/2025, 14:03 WIB
Yunanto Wiji Utomo

Penulis

Saat ini, PET dan HDPE (High Density Polyethylene) merupakan jenis plastik yang paling banyak diminati dalam industri daur ulang. 

PET sudah memiliki ekosistem daur ulang yang cukup matang sehingga pengelolaannya lebih mudah. HDPE banyak digunakan industri kecil dengan rantai pasok yang belum sekuat PET.

Sistem Daur Ulang Penting

Plastik juga bakal menjadi sampah jika rantai pasok produk dan sistem daur ulangnya tak terkoneksi dengan baik.

Ahmad Safrudin dari Net Zero Waste Management Consortium (NZWMC) mengungkapkan, selama ini pengelolaan sampah plastik lebih banyak bertumpu pada pemulung dan bank sampah.

Meski PET dan HDPE sudah lebih matang dan terbukti bisa diolah ulang, menjadi produk fashion misalnya, penyerapan sampahnya belum maksimal.

Seringkali, penyerapan sampah plastik yang belum maksimal dikaitkan dengan kinerja bank sampah yang masih kurang.

Padahal, kurangnya penyerapan juga berarti produksi berlebihan perusahaan Fast Moving Consumer Goods (FMCG).

"Ketika membuat produk seharusnya perusahaan juga mempertimbangkan rencana daur ulang kemasannya," kata Ahmad.

Produsen plastik seharusnya tidak hanya fokus pada produksi, tetapi juga memiliki pabrik daur ulang sendiri. 

Dengan demikian, tanggung jawab pengelolaan sampah plastik tidak hanya dibebankan kepada masyarakat, tetapi juga menjadi bagian dari perencanaan produksi sejak awal.

Baca juga: AMDK Gelas Plastik adalah Desain Produk Buruk, Lebih Baik Dilarang

Mari berkontribusi langsung dalam upaya mencegah dan mengatasi masalah STUNTING di Indonesia. Ikut berdonasi dengan klik Kompas.com Jernih Berbagi.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of


Terkini Lainnya

Unhans dan University of Hawai’i Bahas Kemiri Jadi Bahan Bakar Pesawat

Unhans dan University of Hawai’i Bahas Kemiri Jadi Bahan Bakar Pesawat

LSM/Figur
Perayaan Paskah di Inggris Hasilkan 8.000 Ton Sampah Kemasan Telur Cokelat

Perayaan Paskah di Inggris Hasilkan 8.000 Ton Sampah Kemasan Telur Cokelat

Pemerintah
MIND ID Siapkan 4 Proyek Prioritas yang Bisa Didanai Danantara

MIND ID Siapkan 4 Proyek Prioritas yang Bisa Didanai Danantara

BUMN
Nestle Manfaatkan Limbah Sekam Padi untuk Bahan Bakar di 3 Pabrik

Nestle Manfaatkan Limbah Sekam Padi untuk Bahan Bakar di 3 Pabrik

Swasta
Penetapan Taman Nasional di Pegunungan Meratus Dinilai Ciderai Kehidupan Masyarakat Adat

Penetapan Taman Nasional di Pegunungan Meratus Dinilai Ciderai Kehidupan Masyarakat Adat

LSM/Figur
Langkah Hijau Apple, Pangkas Emisi Gas Rumah Kaca Global Lebih dari 60 Persen

Langkah Hijau Apple, Pangkas Emisi Gas Rumah Kaca Global Lebih dari 60 Persen

Pemerintah
Pengesahan UU Masyarakat Adat Jadi Wujud Nyata Amanat Konstitusi

Pengesahan UU Masyarakat Adat Jadi Wujud Nyata Amanat Konstitusi

LSM/Figur
KLH Tempatkan Tim Khusus Tangani Sampah Laut di Bali

KLH Tempatkan Tim Khusus Tangani Sampah Laut di Bali

Pemerintah
75 Tahun Hubungan RI-China Jadi Momentum Perkuat Pembangunan Hijau

75 Tahun Hubungan RI-China Jadi Momentum Perkuat Pembangunan Hijau

LSM/Figur
Pemprov DKI Pasang 111 Alat Pemantau Kualitas Udara, Bisa Diakses Lewat JAKI

Pemprov DKI Pasang 111 Alat Pemantau Kualitas Udara, Bisa Diakses Lewat JAKI

Pemerintah
KG Media Hadirkan Lestari Awards sebagai Ajang Penghargaan ESG

KG Media Hadirkan Lestari Awards sebagai Ajang Penghargaan ESG

Swasta
Tren Investasi Properti Indonesia Mengarah ke Keberlanjutan

Tren Investasi Properti Indonesia Mengarah ke Keberlanjutan

Pemerintah
Ahli Yakin Harimau Jawa Tak Mungkin Masih Ada dengan Kondisi Saat Ini

Ahli Yakin Harimau Jawa Tak Mungkin Masih Ada dengan Kondisi Saat Ini

LSM/Figur
Gapki Antisipasi Kebakaran Lahan Sawit Jelang Musim Kemarau

Gapki Antisipasi Kebakaran Lahan Sawit Jelang Musim Kemarau

LSM/Figur
Menteri LH: Gangguan Lingkungan di Pulau Kecil Masif akibat Tambang

Menteri LH: Gangguan Lingkungan di Pulau Kecil Masif akibat Tambang

Pemerintah
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau