Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
ASA KEBERLANJUTAN

Solusi Air Bersih di Desa Sungai Payang, Begini Upaya MMSGI Dorong Kesejahteraan Warga

Kompas.com - 06/10/2024, 11:39 WIB
Aningtias Jatmika,
Erlangga Satya Darmawan,
Sri Noviyanti

Tim Redaksi

Pompa tersebut bekerja dengan memanfaatkan perbedaan elevasi sekitar tiga meter dari sumber air dan 30 meter dari pompa ke WTP E-West dengan jarak aliran air sekitar empat kilometer.

Untuk memastikan kelancaran aliran air, MHU telah memasang sebanyak tiga unit dan dua unit pompa hidram di area kolam pascatambang sebagai sumber air tambahan.

Demi kesejahteraan warga

Dengan ketersediaan air bersih, masyarakat lingkar tambang kini dapat menikmati sumber air secara mudah. Hal ini belum pernah mereka rasakan sebelumnya.

“Semoga kesehatan masyarakat dapat terjaga. Mereka terhindar dari berbagai penyakit, seperti diare, kolera, disentri, tipes, cacingan, penyakit kulit, keracunan, dan stunting,” ujar Sendy.

Lebih dari itu, masyarakat juga mendapatkan hak paling mendasar, yakni akses terhadap air bersih. Bahkan, ketersediaan air yang mumpuni bisa mendorong peningkatan perekonomian masyarakat Desa Sungai Payang.

Hal itulah yang dirasakan Ardiana, salah satu pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di bawah binaan BUMDes Sungai Payang.

Sebelum sistem pengolahan air dari MHU tersedia, Ardiana harus mengeluarkan biaya sekitar Rp 150.000 per hari untuk membeli air bersih.

“Kami bersyukur dengan ketersediaan air bersih saat ini. Bukan hanya untuk kebutuhan sehari-hari, melainkan juga mendukung usaha katering,” cerita Ardiana.

Nurhayati juga mendapatkan manfaat serupa. Perempuan yang juga menggeluti usaha katering ini mengatakan bahwa hasil dari pengelolaan air bersih MHU digunakan untuk sanitasi dan memasak.

“Semoga air bersih bisa terus mengalir di desa kami walau kemarau melanda karena air juga menjadi denyut usaha pelaku UMKM sekitar,” ucapnya.

Membawa tagline "Syncnergy for the Future", MHU memastikan bahwa berbagai upaya yang dilakukan dalam penyediaan air bersih adalah bentuk konkret dari komitmen perusahaan dalam menerapkan tujuan pembangunan berkelanjutan (SDGs). Komitmen ini merupakan turunan visi induk usaha MMSGI "Driving Sustainable Way Forward".

“Bagi MHU, keberlanjutan bukan hanya sekadar tujuan, melainkan juga menjadi pondasi penting dalam membangun masa depan yang lebih baik,” tegas Sendy.

Mari berkontribusi langsung dalam upaya mencegah dan mengatasi masalah STUNTING di Indonesia. Ikut berdonasi dengan klik Kompas.com Jernih Berbagi.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of


Terkini Lainnya

CDP: Setengah Perusahaan Dunia Tak Gunakan Listrik Terbarukan

CDP: Setengah Perusahaan Dunia Tak Gunakan Listrik Terbarukan

LSM/Figur
PLN Jalin Kolaborasi dengan Pemain EBT Global untuk Transisi Energi

PLN Jalin Kolaborasi dengan Pemain EBT Global untuk Transisi Energi

Pemerintah
BP Taskin dan Genta Pangan Dorong Ketahanan Pangan Jadi Solusi Pengentasan Kemiskinan

BP Taskin dan Genta Pangan Dorong Ketahanan Pangan Jadi Solusi Pengentasan Kemiskinan

Pemerintah
Sistem Pangan Berkelanjutan Cegah 300 Juta Orang Kekurangan Gizi

Sistem Pangan Berkelanjutan Cegah 300 Juta Orang Kekurangan Gizi

Pemerintah
IFRS Foundation Terbitkan Panduan soal Keberlanjutan dalam Laporan Keuangan

IFRS Foundation Terbitkan Panduan soal Keberlanjutan dalam Laporan Keuangan

Swasta
WWF: Penurunan Populasi Satwa Liar Bisa Berdampak ke Ekonomi

WWF: Penurunan Populasi Satwa Liar Bisa Berdampak ke Ekonomi

LSM/Figur
Jakarta Dihantui Banjir Rob, Pemprov Bakal Bangun Tanggul Pantai

Jakarta Dihantui Banjir Rob, Pemprov Bakal Bangun Tanggul Pantai

Pemerintah
Perubahan Iklim Berakibat Kasus DBD Global Naik 19 Persen Tahun Ini

Perubahan Iklim Berakibat Kasus DBD Global Naik 19 Persen Tahun Ini

Pemerintah
5 Kerja Sama PLN untuk Transisi Energi pada COP29

5 Kerja Sama PLN untuk Transisi Energi pada COP29

Pemerintah
UMKM Butuh Dukungan 789 Miliar Dollar AS untuk Peluang Pertumbuhan Hijau

UMKM Butuh Dukungan 789 Miliar Dollar AS untuk Peluang Pertumbuhan Hijau

Pemerintah
Pemerintah Didesak Setop Perdagangan Karbon pada COP29

Pemerintah Didesak Setop Perdagangan Karbon pada COP29

LSM/Figur
Tanoto Foundation Gelar Simposium Perkuat Komitmen Kebijakan PAUD-HI

Tanoto Foundation Gelar Simposium Perkuat Komitmen Kebijakan PAUD-HI

LSM/Figur
90 Persen Pemimpin Bisnis Percaya AI Berdampak Positif pada Keberlanjutan

90 Persen Pemimpin Bisnis Percaya AI Berdampak Positif pada Keberlanjutan

Pemerintah
Sistem Penyimpanan Jadi Kunci Ketahanan Energi Terbarukan di Asia Tenggara

Sistem Penyimpanan Jadi Kunci Ketahanan Energi Terbarukan di Asia Tenggara

LSM/Figur
Bentuk Karakter Anak, KemenPPPA akan Hadirkan Ruang Bersama Merah Putih

Bentuk Karakter Anak, KemenPPPA akan Hadirkan Ruang Bersama Merah Putih

Pemerintah
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau